Mengenal Potensi Alam Wisata Desa Ambengan : Munduk Ngandang Camping Ground

Pemdes Ambengan 21 Februari 2023 10:20:01 WITA

Munduk Ngandang Camp merupakan wisata alam terbaru yang menyuguhkan pemandangan alam dari ketinggian bukit Desa Ambengan yang dimana tempat wisata ini juga bisa menjadi tempat rekreasi sekaligus tempat meditasi, Pemberian nama "Munduk Ngandang" pada tempat camping ini karena berdasarkan letak wilayah yang berada di tengah-tengah berbatasan Desa Wanagiri dengan Desa Ambengan dan posisi tempatnya melintang (Ngandang) di antara kedua desa tersebut. Tempat camping ini sudah di resmikan pada tanggal 25 Mei 2022 untuk akses jalan bisa melalui jalan kilometer 13 pada Desa Gitgit yang bisa tembus ke Desa Wanagiri,
Seperti yang di jelaskan bahwa tempat camping ini bisa menjadi tempat rekreasi sekaligus tempat meditasi yang di dukung oleh tempat yang hening, nyaman dan asri sangat bagus dan sesuai menjadi tempat meditasi, jika pada pagi hari bisa di lihat ke arah utara pemandangan dengan pemukiman warga dan pemandangan laut yang indah serta terdapat spot foto yang di dukung dengan pemandang bukit wanagiri dan pepohonan yang tinggi sekitarnya.

Komentar atas Mengenal Potensi Alam Wisata Desa Ambengan : Munduk Ngandang Camping Ground

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
 

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Lokasi Ambengan

tampilkan dalam peta lebih besar